Mohon tunggu...
puspita ayu kustiar
puspita ayu kustiar Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Prodi Manajemen Universitas Tekhnologi Digital

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Peran Harga Dan Kualitas Produk Dalam Meningkatkan Kepuasan Konsumen (Studi Kasus UMKM Warung Sembako Bapak Uus di Kecamatan Klapanunggal)

1 November 2024   16:04 Diperbarui: 1 November 2024   16:26 71
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber peneliti 2024

Jumlah pembelian: Harga jual yang lebih murah untuk pembelian dalam jumlah besar.

Waktu pembelian: Harga jual yang lebih murah untuk pembelian pada waktu tertentu, seperti di luar musim ramai.

 Metode pembayaran: Harga jual yang lebih murah untuk pembayaran dengan cara tertentu, seperti tunai atau kartu debit.

3)      Penetapan Harga Berdasarkan Persaingan (Competitive Pricing)

Strategi ini menetapkan harga jual berdasarkan harga produk atau jasa yang sejenis di pasaran. Perusahaan dapat memilih untuk:

Harga yang Sama: Menetapkan harga yang sama dengan pesaing.

Harga yang Lebih Rendah: Menetapkan harga yang lebih rendah dari pada pesaing untuk menarik konsumen.

Harga yang Lebih Tinggi: Menetapkan harga yang lebih tinggi dari pada pesaing dengan menawarkan nilai yang lebih tinggi kepada konsumen.

4)      Penetapan Harga Berdasarkan Biaya (Cost-Based Pricing)

Strategi ini menetapkan harga jual berdasarkan biaya-biaya yang dikeluarkan perusahaan untuk memproduksi atau menyediakan produk atau jasa. Perusahaan dapat menggunakan metode:

Cost-Plus Pricing: Menambahkan markup tertentu di atas total biaya untuk mendapatkan harga jual.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun