dan bahkan apabila kata "cerai" terucapkan, maka Ars (Singgasana) Allah
SWT akan berguncang".
2. Al-Qur'an Surat Ar-Rum ayat 21 yang berbunyi: "Dan di antara tanda-tandaNya bahwa Dia menciptakan jodoh untuknya dari dirimu (bangsamu) supaya
kamu bersenang-senang kepadanya, dan Dia mengadakan sesamakamu kasih
sayang dan rahmat. Sesungguhnya yang demikian itu terdapat tanda-tandaÂ
bagi orang yang berfikir". Berdasarkan ayat ini pula, maka tujuan perkawinan
dalam Islam adalah untuk membentuk keluarga sakinah, mawaddah warahmah. Dengan kata lain harapan akhir dari suatu perkawinan adalah
kebahagian sampai hari tua, dimana maut memisahkan pasangan tersebut,
dan bukanlah perceraian.
Cara Mengajukan Permohonan Perceraian
Menurut Soemijati bahwa bagi orang Islam perceraian dilakukan dengan