Mohon tunggu...
May Lee
May Lee Mohon Tunggu... Guru - Just an ordinary woman who loves to write

Just an ordinary woman who loves to write

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

[Novel] A Winter Story [15]

18 Oktober 2020   15:36 Diperbarui: 18 Oktober 2020   15:33 214
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Sekarang kita tukar tempat," ajak Kyungju.

"Tukar... apa?"

"Tempat. Noona mau coba mengendarai mobilku?"

"TIDAK! Aku tidak bisa menyetir!"

Kyungju memasang wajah sedih, "ah, sayang sekali... tapi aku akan mengajari noona."

"Jangan bercanda, aku akan membuat kita berdua kecelakaan!"

"Noona mau duduk sendirian disini atau duduk di pangkuanku?"

"APA?"

"Aku tidak bercanda. Aku bisa memindahkan noona kesini kalau aku mau."

Valene tau Kyungju bisa melakukan apa saja sesukanya, jadi akhirnya Valene mengalah dan keluar mobil, bertukar tempat dengan Kyungju. Valene mulai berkeringat dingin, dia sama sekali tidak bisa menyetir. Apalagi mobil yang akan dibawanya ini adalah mobil sport, bagaimana kalau dia menabrakkan mobil ini, dengan apa dia bisa menggantinya?

"Tidak perlu tegang begitu noona, ini mobil automatic, jadi sebenarnya kendali noona hanya disini (menunjuk tuas di antara tempat duduk mereka), itu (kedua pedal gas) dan ini (menyentuh setir mobil). Ayo, sekarang maju," pinta Kyungju sambil memindahkan tuas.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
  16. 16
  17. 17
  18. 18
  19. 19
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun