*Majas Simile
Adu mulut tentu tak terhindarkan dan cara tercepat mendamaikan dua ekor ikan cupang adalah dengan memisahkan mereka.
*Majas Hiperbola
Aku tertawa sampai-sampai rasanya seluruh isi perutku mau loncat.
*Amanat
  Setiap orang merasa apa yang dilakukan baik untuk dirinya sendiri tanpa memikirkan dampak bagi orang lain. bahwa apa yang kita lakukan berasa benar.Bisa jadi suatu tindakan kejahatan bagi orang lain. Kebaikan dan kejahatan bisa memiliki arti berbeda, tergantung kacamata yang melihatnya.
 Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H