"Maafkan aku, oh iya, kenalkan namaku Angga."
Aku hanya tersenyum, dan masuk kelas. Orang itu sudah tak asing lagi bagiku, aku sering melihatnya. Tapi aku tidak tau namanya. Dia orang yang baik menurut sepenglihatanku.
Ketika pulang ngampus, aku heran mengapa Angga berada di depan kelasku? Apa dia mau menghampiriku? Ah gak mungkin.Â
"Sha, mau pulang bareng?" kata Angga
"Em.. Gak usah engga apa apa, aku pulang sendiri aja."
"Aku gak mau kamu sendirian, biar aku yang ambil alih posisi Rio."
"Loh, kok kamu tau?"
"Siapa yang gak tau hubungan kamu dengan Rio."
Kita pulang bareng, diperjalanan tiba tiba motornya terhenti, kukira mogok. Ternyata dia sengaja untuk mengajakku beli ice cream.Â
"Kita kesini dulu ya, sambil ngobrol ngobrol sebentar."
"Iya boleh."