Mohon tunggu...
Wiwien Wintarto
Wiwien Wintarto Mohon Tunggu... Penulis - Penulis serba ada

Penulis, sejauh ini (2024) telah menerbitkan 46 judul buku, 22 di antaranya adalah novel, terutama di PT Gramedia Pustaka Utama. Buku terbaru "Tangguh: Anak Transmigran jadi Profesor di Amerika", diterbitkan Tatakata Grafika, yang merupakan biografi Peter Suwarno, associate professor di School of International Letters and Cultures di Arizone State University, Amerika Serikat.

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Supermom

4 September 2015   19:29 Diperbarui: 4 September 2015   19:29 181
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

“Heh, jahil!”

 

***

 

Sudah kutebak, dia pasti sedikit kaget begitu kutuntun untuk membelokkan mobil masuk gang lebar itu.

“Wah, kok banyak mobil polisi dan tentara?” gumamnya celingukan. “Ini kompleks rumah mewah pejabat militer dan kepolisian ya?”

Aku tak menjawab. Kutuding rumah di deretan ketiga sisi kiri jalan. Alan makin heran melihat di depan rumah terdapat beberapa pria tegap berbaju safari warna gelap memberi tanda agar mobil berhenti.

“Buka jendelanya,” ujarku.

Dua di antaranya mengapit sisi kanan dan kiri mobil untuk melihat siapa di dalam lewat jendela depan. Kuturunkan kaca jendelaku, tepat ketika wajah salah seorang pria yang kuketahui bernama Pak Jodi muncul melihatku.

“Malem, Pak. Mau ketemu Mama. Saya bawa teman,” sapaku.

Ia langsung tersenyum, lalu mengangguk.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun