Naik ke gubuk, sekalian membereskan buku di motor dan ambil konci motor.
Aku bawa masuk, melihat jam sudak sekitar jam setengah dua belas.
Duduk diteras atas sembari mendengarkan radio Gadjah Mada Semarang.
Menunggu kumandang adzan dzuhur.
Tak lama kemudian aku menyiapkan kasur lantai dan dan menggulung handuk untuk ku jadikan bantal.
Kumandang adzan dzuhur bergegas aku sholat dzuhur tak lupa sholat rowatib.
Dzikir sejenak kemudian nyalakan radio lirih-lirih, ambil sarung untuk selimut dan langsung tidur siang.
Tidur siang yang cukup berkualitas. Alhamdulillah. Barokalloh.
Malam ini aku mau menghadiri pengajian yang diselenggarakan oleh pemuda kampung ku di masjid.
Jadi aku akhiri latihan menulis malam ini, acara sudah dimulai, sudah pukul 20:17 WIB.
Membaca Buku.Â