Mohon tunggu...
Luqi Intalia
Luqi Intalia Mohon Tunggu... Mahasiswa - (Twolisan)

|| menulislah, maka namamu akan abadi || Mahasiswi UIN KH Abdurrahman Wahid Pekalongan, Pendidikan Agama Islam.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Ingkar (Janji yang Hilang)

19 Januari 2022   18:06 Diperbarui: 19 Januari 2022   21:34 642
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

Setelah sampai di Universitas yang di maksud Anne, Arkan bergegas ke taman.

Notif pesan berbunyi
"Pak, saya duduk di kursi hijau samping bunga matahari. Saya memakai kerudung abu-abu"

Tanpa membalasnya Arkan langsung mencari tempat yang di maksud Anne.

Nampak gadis berkerudung abu-abu yang duduk di kursi hijau samping bunga matahari. Arkan perlahan mendekatinya.

"Anne?"
Arkan terkaget, wanita yang ia sapa Anne dan duduk di kursi itu adalah Naila.
"Arkan?" Naila kebingungan
"Kenapa Naila yang disini?"

Dari arah belakang terdengar suara langkah kaki.
Arkan dan Naila secara bersamaan menoleh arah belakang.

"Nai ... maksud aku mendatangkan pak Arkan ke Bali, itu untukmu. Kamu jelasin semuanya jangan buat pak Arkan patah karena ulahmu."

Anne menggenggam kedua tangan Naila
"Ngga bisa An." Naila melepas genggaman Anne dan berpaling

"Nai ... Apa yang kamu mau, ini hidup bukan permainan!?"

"Pak ... Saya ceritakan semuanya. Saat bapak kecelakaam hebat didepan Naila, Naila merasa sangat bersalah dan tanpa sadar saat dia berdoa pada tuhan Naila mengucap janji bahwa jika bapak selamat, Naila berjanji tidak akan menemui bapak lagi. Karena Naila tak sanggup jika kehilangan bapak, tanpa sadar Naila mengucap hal itu."

Langkah Arkan mendekat pada Naila, matanya nampak penuh kekecewaan sekaligus amarah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun