Mohon tunggu...
I Ketut Guna Artha
I Ketut Guna Artha Mohon Tunggu... Insinyur - Swasta

Orang biasa yang suka kemajuan

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Pertemuan Filsafat Timur dan Barat

8 Februari 2022   22:19 Diperbarui: 8 Februari 2022   22:33 1071
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

1) Kerajaan Anga, dalam Mahabharata Duryodana menugaskan Karna sebagai Raja Anga

2) Kerajaan Assaka/Asmaka/Aswaka

3) Kerajaan Avanti, tempat masa muda Balarama dan Krishna menimba ilmu

4) Kerajaan Chedi, dalam Mahabharata raja Chedi, Sisupala dibunuh oleh Krishna

5) Kerajaan Gandhara, Gandari ibu Kurawa dan Sangkuni paman Kurawa adalah putra raja Gandhara. Beribukota di Purushapura/Peshawar. Ahli tata bahasa Sanskerta Panini juga berasal dari Gandhara.

6) Kerajaan Kashi/Kasi, dalam Ramayana ditulis ibu tiri Rama atau ibu kandung Lakshmana dan Satrughna, Dewi Sumitra berasal dari Kashi

7) Kerajaan Kamboja/Kamvoja, dalam Mahabharata dikenal sebagai daerah yang memiliki penunggang kuda yang tangguh kemungkinan merujuk kepada Afganistan saat ini

8) Kerajaan Kosala, kerajaan pertama di India Kuno yang didirikan oleh Waiswawata Manu, Suryawangsa (Dinasti Matahari) ke-2, beribukota di Ayodhya. Rama sebagai Dinasti Matahari ke-64 pernah menjadi Raja Kosala setelah kembalinya Shinta dari Alengka.

9) Kerajaan Kuru, pada masa Mahabharata kerajaan Kuru pernah dibagi dua yakni Kuru yang beribukota di Hastinapura dipimpin Duryodana dan Kurujanggala beribukota di Indraprastha dipimpin Yudistira. Pasca Bharatayuda Kerajaan Kuru dilanjutkan oleh Parikesit

10) Kerajaan Malla, berbatasan dengan Kerajaan Kosala

11) Kerajaan Machcha/Matsya, dalam Mahabharata, Raja Wirata merupakan seorang raja dari Matsya, yang kemudian mendirikan kerajaan baru bernama Wirata. Satyawati, istri raja Kuru, Santanu, berasal dari kerajaan Matsya. Pernikahannya melahirkan Citranggada dan Wicitrawirya. Sebelumnya, Santanu dan Dewi Gangga melahirkan Bisma/Dewabrata.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun