Mohon tunggu...
Herni Kartika
Herni Kartika Mohon Tunggu... Lainnya - -

Tetap semangat ✊✊

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Kado Kedua

19 Februari 2021   19:52 Diperbarui: 19 Februari 2021   19:53 546
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Novel. Sumber ilustrasi: PEXELS/Fotografierende

Sesampainya dirumah, Sarah takut sekali. Ia tau kalau meli dan Siti akan menyiksanya, tapi ia selalu takut  ketika hal tersebut terjadi lagi.

"Bagus ya. Pulang malem terus" ucap Siti ketika Sarah membuka pintu

"Dasar, anak bawa sial" ucap meli

"Maaf Bu, kak. Tadi sarah---"

"Alahhh, alesan lagi. Ibu tadi denger dari tetangga, kalau kamu itu suka ikut belajar musik kan di rumah bule itu" ucap Siti memotong ucapan Sarah

Sarah diam menunduk

"JAWABBBB!" Marah Siti

"I-iya Bu" jawab Sarah

"Kamu itu ya, udah tau keadaan keluarga tuh kayak gini. Kita ini tinggal dikampung, gak ada gunanya ngejar cita-cita. Akhir-akhir nya juga ke dapur juga" ucap Siti

"Ta-tapi Bu kenapa? Sarah ingin jadi musisi" ucap Sarah sambil menahan tangis

"Masih nanya kenapa? Hidup susah begini jangan sok-sokan jadi musisi. Bisa hidup cukup aja susah, ini mau jadi musisi. Makin susah hidup keluarga ini. Sekarang kamu pilih, kalau kamu tetep mau jadi musisi, kamu pergi dari rumah ini. Jangan berani berani balik lagi kesini" ucap Siti marah

Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun