“Berusahalah agar si pembicara tahu bahwa Anda mendengarkan dan mengerti dia (empathize).”
Keyword: “Yes, I am listening to you and understanding you.”
Ini adalah rahasia sukses komunikasi Anda. Maka si pembicara akan “feel free to speak to you.”
b. Tetap atur posture semenarik mungkin, agar si pembicara senang dan merasa terus “nyaman” untuk melanjutkan sisa pembicaraaanya (secara terbuka dan bebas).
c. Buatlah agar ia terus ingin menemui Anda untuk berbicara lagi. Jika itu terjadi, itu menandakan Anda sudah menjadi a good listener bagi dia. Congratulations !
6. N (NEUTRAL)
“Give me the gift of a listening heart” (King Solomon).
“If you make listening and observation your occupation, you will gain much more than you can by talk” (Robert Baden-Powell).
“We have two ears and one tongue so that we would listen more and talk less” (Diogenes, (filsuf Yunani 300-400 tahun sebelum masehi).
Mendengar, untuk membangun relasi, negosiasi, menjual sesuatu, mencari solusi dan menyelesaikan konflik.