Mohon tunggu...
Ardita Fathna
Ardita Fathna Mohon Tunggu... Mahasiswa - UNJ

saya mahasiswa semester awal yang hobi menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Budaya Organisasi, Budaya Adaptif

9 November 2023   23:38 Diperbarui: 10 November 2023   00:01 245
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

4.Robbins

Menurut Robbins, budaya organisasi adalah suatu sistem yang ditafsirkan dan dimiliki oleh setiap anggota sebagai pembeda antara organisasi yang satu dengan organisasi yang lain.

5.Gareth R Jones

Gareth R. Jones menjelaskan bahwa budaya organisasi merupakan suatu kesepakatan atau pemahaman bersama yang dimiliki bersama oleh para anggota suatu organisasi.

6.Larissa A.Grunig

Larisa A. Grunig menjelaskan bahwa budaya organisasi adalah nilai-nilai umum, harapan, makna, asumsi yang ada dalam organisasi untuk melaksanakan kerjasama.

Teori budaya organisasi

 Teori budaya organisasi merupakan teori yang menjelaskan aktivitas komunikasi dalam organisasi. Dalam kaitannya dengan perusahaan, budaya organisasi merupakan salah satu strategi untuk mencapai tujuan tertentu.

 Teori ini mempunyai beberapa asumsi dasar yaitu asumsi tentang nilai-nilai organisasi, asumsi tentang anggota, asumsi tentang simbol-simbol tertentu dan asumsi tentang variasi budaya.

 Beberapa teori yang terkenal dalam kajian budaya organisasi antara lain:

1.Teori terpadu Edgar Schein

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun