Mohon tunggu...
aisyahmaulani
aisyahmaulani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

-

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Generasi Pandemi Mengurai Fenomena Speech Delay dan Tantangan Perkembangan Anak Usia Dini

3 Desember 2024   22:42 Diperbarui: 3 Desember 2024   22:43 45
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

1. Teori Piaget: Perkembangan Kognitif

Jean Piaget membagi perkembangan kognitif anak ke dalam empat tahap, di mana

tahap pertama adalah sensorimotor (usia 0--2 tahun). Pada tahap ini anak belajar

tentang dunia melalui panca indera dan interaksi langsung dengan lingkungan.

Kemampuan bicara merupakan salah satu aspek penting dalam tahap ini karena

membantu anak mengekspresikan kebutuhan dan mengembangkan hubungan

dengan orang lain.

Ketika anak mengalami speech delay hal ini dapat menghambat kemampuan

mereka untuk memahami dan berinteraksi dengan dunia di sekitar mereka. Tanpa

stimulasi yang memadai anak dapat kehilangan kesempatan untuk membangun

koneksi antara pengalaman fisik dan kata-kata, yang pada akhirnya memengaruhi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun