Mohon tunggu...
Nurhasanah
Nurhasanah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Prodi Manajemen Universitas Teknologi Digital

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Analisis Kualitas Pelayanan Dan Kualitas Produk Dalam Meningkatkan Kepuasan Konsumen Di Wulan Shop Kecamatan Setu

1 November 2024   16:08 Diperbarui: 1 November 2024   16:29 40
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Harga mencerminkan dari kualitas produk tersebut, yang diukur dari tingkat harga dan kesesuaian nilai jualnya, harga yang bervariasi.

3) Promosi

Promosi upaya komunikasi akan manfaat produk pada target konsumen, diukur dari iklan yang dilakukan, diskon yang diberikan dan hadiah yang disediakan.

4) Pelayanan karyawan

Pelayanan yang dari karyawan sebagai upaya memenuhi kebutuhan dan keinginan konsumen serta menciptakan kepuasan, diukur dari kesopanan, keramahan, kecepatan dan ketepatan.

5) Suasana

Suasana faktor pendukung sebagai usaha memberikan kesan positif bagi konsumen dapat upaya menciptakan kepuasan konsumen.

2.2.4     Strategi Kepuasan Konsumen

               Menurut (Tjiptono,1995) dalam (Sulistiyowati 2018:59) terdapat beberapa strategi yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kepuasan konsumen yaitu:

1) Relationship Marketing

Dalam strategi ini, hubungan transaksi antara penyedia jasa dan pelanggan berkelanjutan, tidak berakhir setelah penjualan selesai, atau dijalinnya suatu kemitraan jangka panjang dengan pelanggan secara terus-menerus sehingga diharapkan dapat terjadi bisnis ulangan (repeat business). Salah satu cara untuk mengembangkan relationship marketing adalah dengan dibentuknya customer database, yaitu daftar nama pelanggan yang perlu dibina hubungan jangka panjang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
  16. 16
  17. 17
  18. 18
  19. 19
  20. 20
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun