Mohon tunggu...
Ghayida Mustika Pratiwi
Ghayida Mustika Pratiwi Mohon Tunggu... Lainnya - Ghayida

Ghayida

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Mimpiku Masa Depanku

24 Februari 2021   09:22 Diperbarui: 24 Februari 2021   09:33 390
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

              "Loh Ra kamu nangis?" Tanya kak Zaki sambil mengetuk pintu.

              "Engga kok kak, ini cuman habis nonton film hehe." Jawabku sambil membuka pintu dan pergi ke meja makan.

              "Ra kok matamu sembab sih?" Tanya Mama.

              "Ohh itu ma Ara habis nonton film, biasa terlalu mendramatisir." Kak Zaki tiba-tiba menyahut pertanyaan dari Mama. Yang sebenarnya kak Zaki tahu bahwa aku tidak menangis karna itu. Karena aku memang tidak pernah menangis hanya karena sebuah drama film.

              "Mah aku sudah selesai makannya. Aku mau ke kamar ya mau istirahat dulu capek." Sembari beranjak dari tempat duduk dan menuju ke kamar.

Akupun mencoba tidur saja untuk melupakan segalanya. Tetapi saat aku mecoba untuk tidur, tiba-tiba terdengar suara ketuk pintu kamar. Saat ku buka ternyata itu kak Zaki.

              "Eh kak kenapa?" Tanyaku.

              "Kakak boleh masuk?" Tanyanya.

              "Iya boleh kak."

              "Jadi ada apa kak?" Tanyaku lagi.

              "Kamu kenapa?" Tanyanya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
  16. 16
  17. 17
  18. 18
  19. 19
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun