"Iya, Mamahku..." Ada-ada saja Mamah. Malah mengalihkan topik.
DRTT... DRTTT...
Ponselku bergetar karena panggilan. Rupanya Sella.
"Waalaikumsalam, Sell."
"Zahra! Ga usah pake salam. Kamu baca grup, ga? Katanya Lita kau adalah orang yang membuat kak Gavin dan kak Luna hilang!"
"Astaghfirullah... Aku? Aku yang membuat mereka hilang? Fitnah seperti apa lagi yang Lita buat?"
"Cepatlah datang! Kau harus menjelaskan kepada orang tua kak Luna"
"Tiga menit."
"Iya, Ra"
TUTT...
Panggilan kami berakhir, dan mamah hanya melihatku sinis.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!