Mohon tunggu...
Y. Airy
Y. Airy Mohon Tunggu... Freelance Writer -

Hanya seseorang yang mencintai kata, Meraciknya.... Facebook ; Yalie Airy Twitter ; @itsmejustairy, Blog : duniafiksiyairy.wordpess.com

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Wild Sakura #Part 11 ; Tamu Tak Di Undang

10 Desember 2015   18:54 Diperbarui: 7 Januari 2016   00:24 527
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"Ayo makanlah, Erik sudah mengijinkanmu untuk pergi bersamaku kan?"

Mereka sedang duduk di salah satu meja di sebuah restoran, berbagai hidangan tersaji di meja. Tapi otak Sonia sedang tak berkonsentrasi pada apa yang memenuhi meja mereka, melainkan tertuju pada apa yang mungkin sedang berjalan di otak pria di hadapannya.

"Kenapa kamu menatapku seperti itu?"Wild Sakura #Prologue

"Rocky,"

"Ng?"

"Aku ingin mengatakan sesuatu, karena kamu mengutarakan niatmu dengan jujur untuk ingin mengenalku!" Sonia membasahi bibirnya dengan lidah, "jadi....aku ingin kamu tahu sesuatu, sebelum semua semakin jauh!" jelasnya.

Rocky membalas tatapannya dengan sorot lembut, karena ia melihat kecemasan dalam mata indah di depannya itu. Ia sudah mempersiapkan diri dengan apa yang akan di utarakan oleh Sonia, melihat apa yang tersirat di dalam danau mata gadis itu, ia bisa merasakan bahwa mungkin yang akan di utarakan adalah sebuah hal yang cukup pahit. Tapi jujur, hal itu juga membuatnya berdebar.

Sonia menghela nafas dalam, menghembuskannya perlahan. Kembali menatap pria itu lurus ke matanya.

"Aku seorang pembunuh!"

 

---Bersambung.....---

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun