Mohon tunggu...
USMAN HERMAWAN
USMAN HERMAWAN Mohon Tunggu... Guru - Belajar untuk menjadi bagian dari penyebar kebaikan

BEKAS ORANG GANTENG, Tangerang

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Perempuan Penganyam Tudung

5 September 2023   10:38 Diperbarui: 30 September 2023   18:45 332
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Mak Angkrih menatap wajah Agus. “Sepertinya kamu ragu Gus?”

“Untuk sampai meraih gelar sarjana pertanian mungkin butuh hampir seratus juta Nek, apakah cukup?”  Perkiraannya, perhiasan emas Mak Angkrih tak sampai seratus gram.

“Semoga cukup. Gusti Allah yang akan mencukupkan. Rejeki bisa datang dari arah mana saja, tugas kita berikhtiar Gus. Yakinlah, kau akan mendapatkan kemudahan sehingga kau lulus jadi sarjana pertanian nanti.”

“Terima kasih Nek.”

“Siapkan segala persyaratan yang dibutuhkan.”

“Siap Nek!”

Agus senang keinginannya kuliah di IPB akan terlaksana. Sementara itu, diam-diam batin Mak Angkrih kian bergejolak menepis segala keraguan dan rasa pesimis mengingat harta yang dimilikinya tidak seberapa dibanding dengan biaya yang dibutuhkan Agus sampai lulus kuliah. Sementara itu dirinya masih berharap tengkulak Sapri dapat melunasi utangnya guna membiayai kuliah Agus.[]    

Kerja lembur untuk  mengejar target dilakukan Mak Angkrih jika kondisi kesehatannya memungkinkan. Kali ini dia ingin menggenapi jumlah hasil pekerjaannya sebelum tengkulak datang memborongnya.

Agus terbangun dari tidurnya.

 "Tidurlah Nek, sudah larut malam.".

"Tanggung. Mau ngapain Gus?" Mak Angkrih tetap fokus pada pekerjaannya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
  16. 16
  17. 17
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun