Mohon tunggu...
Sri Arum Anjan Lestari
Sri Arum Anjan Lestari Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hobi Traveling

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Perkembangan Moral Dalam Pandangan Lawrence Kohlber

18 Januari 2025   13:07 Diperbarui: 18 Januari 2025   13:07 20
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

segi yang bergantung pada kebutuhan (relativisme) dan kesenangan seseorang

(hedonisem). Perilaku yang benar didefinisikan dengan apa yang paling diminatinya.

Tingkat 2: Konvensional

Adalah tingkat kedua atau tahap menengah dalam teori Kohlberg. Pada

tingkatan ini internalisasi masih setengah-setengah (intermediate). Anak patuh secara internal pada standar tertentu, tetapi standar itu pada dasarnya ditetapkan oleh orang

lain, seperti orangtua, atau oleh aturan sosial. Tingkat kedua ini terdiri dari 2 tahapan:

Tahap 1: Orientasi kesepakatan antara pribadi atau disebut orientasi 'anak manis'

Pada tahap ini anak mulai memperlihatkan orientasi perbuatan yang dapat

dinilai baik atau tidak baik oleh orang lain atau masyarakat. Sesuatu dikatakan baik

dan benar apabila sikap dan perilakunya dapat diterima oleh orang lain atau

masyarakat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
  16. 16
  17. 17
  18. 18
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun