Mohon tunggu...
SISKA ARTATI
SISKA ARTATI Mohon Tunggu... Guru - Ibu rumah tangga, guru privat, dan penyuka buku

Bergabung sejak Oktober 2020. Antologi tahun 2023: 💗Gerimis Cinta Merdeka 💗Perubahan Itu Pasti, Kebajikan Harga Mati - Versi Buku Cetak 💗 Yang Terpilih Antologi tahun 2022: 💗Kisah Inspiratif Melawan Keterbatasan Tanpa Batas. 💗 Buku Biru 💗Pandemi vs Everybody 💗 Perubahan Itu Pasti, Kebajikan Harga Mati - Ebook Karya Antologi 2020-2021: 💗Kutemukan CintaMU 💗 Aku Akademia, Aku Belajar, Aku Cerita 💗150 Kompasianer Menulis Tjiptadinata Effendi 💗 Ruang Bernama Kenangan 💗 Biduk Asa Kayuh Cita 💗 55 Cerita Islami Terbaik Untuk Anak. 💗Syair Syiar Akademia. Penulis bisa ditemui di akun IG: @siskaartati

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Ingin Tahu "Ritual" Sebelum Menulis yang Dilakukan Para Kompasianer? Plis, Cekidot!

30 Desember 2022   18:10 Diperbarui: 30 Desember 2022   18:32 689
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Ide muncul setelah hisap- sebul -hisap -sebul yang ke berapa, tuh?" Emoticon tertawa miring saya sematkan pada pertanyaan itu.

"Satu batang, satu paragraf."

Kami berdua berbarengan nge-post ikon tawa berguling. 

"Nggak, Mbak. Biasanya kalau sudah nulis, sudah lupa semua. Udah ngalir kayak kerasukan aja, gitu. Nggak ada ritual khusus, sih. Benarnya kalau mau lebih elegan, aku duduk diam bengong. Atau jalan mutar-mutar dalam rumah, kayak di film kartun, gitu. Sampai tanahnya tergali sendiri."

Kembali ikon tertawa terpingkal tersemat.

"Pake ngisap cerutu." Saya berkomentar.

"Naah, tangan di belakang." Timpalnya.

Ternyata, beneran unik ya ritual para kompasianer sebelum menulis. Yang jawab canda, saya tertawa senang. Yang jawab serius, saya manggut-manggut setuju.

Bisa jadi, ritual sebelum menulis berubah di tahun depan. Cari model dan gaya yang lebih membuat semangat menuangkan ide yang cespleng dan artikel yang memikat AU, gitu.

Bagaimana dengan Anda, Kompasianer dan pembaca lainnya? Ritual apa yang Anda lakukan sebelum menulis? Silakan bubuhkan di kolom komentar, ya!

Selamat menyambut Tahun Baru 2023!

Selalu sehat dan senantiasa bahagia, OK?

***

Artikel 145 - 2022

#Tulisanke-445
#ArtikelHobby
#RitualSebelumMenulis
#NulisdiKompasiana

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun