Aktor Yang Terlibat Dalam Konflik Suriah
Â
      Terdapat tiga aktor yang terlibat dalam konflik Suriah ini, diantaranya adalah Presiden Bashar Al-Assad beserta pendukungnya, oposisi Suriah, dan kelompok Jihadis, ketiga-tiganya memiliki tujuan yang berbeda. Berikut penjelasan singkatnya.
Â
- Presiden Bashar Al-Assad beserta Pendukungnya
Â
Presiden Bashar Al-Assad merupakan putra dari hafez Al-Assad yang merupakan presiden sebelumnya, ia menjalani pemerintahan brutal tersebut yakni merupakan warisan dari ayahnya[9] yakni pada tahun 2000. Ia memposisikan dirinya sebagai seorang reformis pada awal masa pemerintahannya, akan tetapi banyak kritikan tajam yang ada ketika masyarakan tidak merasakan sebuah perubahan yang segnifikan. Munculnya rezim Assad pada bulan Maret 2011 itu yang menyebabkan terjadinya konflik hingga saat ini.Â
Â
Pendukung Assad banyak dari orang kristen dan juga didukung oleh Ismaili. Druze, dan minoritas Alawi. Negara-negara yang mendukung adanya rezim Assad adalah Iran, Rusia dan China. Ada juga sebuah kelompok yang mendukung rezim Assad seperti kelompok Hizbullah Lebanon.
Â
- Oposisi Suriah
Â
Oposisi yang melakukan pemberontakan terhadap rezim Assad terbagi menjadi dua kelompok, yaitu: