Mohon tunggu...
Ryan M.
Ryan M. Mohon Tunggu... Editor - Video Editor

Video Editor sejak tahun 1994, sedikit menguasai web design dan web programming. Michael Chrichton dan Eiji Yoshikawa adalah penulis favoritnya selain Dedy Suardi. Bukan fotografer meski agak senang memotret. Penganut Teori Relativitas ini memiliki banyak ide dan inspirasi berputar-putar di kepalanya, hanya saja jarang diungkapkan pada siapapun. Professional portfolio : http://youtube.com/user/ryanmintaraga/videos Blog : https://blog.ryanmintaraga.com/

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Ada Cinta #21 : Kejujuran yang Menyakitkan – Part I

14 November 2014   14:07 Diperbarui: 17 Juni 2015   17:50 323
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

”Ibu meninggal gara-gara aku!” jerit Nayra pada suatu hari.  Saat itu ia sedang dirawat di Rumah Sakit karena kondisi fisiknya yang makin melemah.

“Bukan, Rana. Bukan,” Arya berusaha menenangkan Nayra walau ia tahu upayanya akan sia-sia.  Nayra sudah terlanjur mensugesti dirinya bahwa ialah yang menyebabkan kematian ibu kandungnya.

“Kalo aku nggak minta ke kota itu, nggak akan ada kecelakaan dan Ibu pasti masih hidup!” sesal Nayra lagi.  Ia menangis.

Nayla yang sejak tadi hanya diam termangu kemudian maju dan memeluk Nayra.

“Rana, jangan menyalahkan dirimu sendiri.  Itu sudah takdir.”

“Bukan takdir!” potong Nayra, “Aku penyebabnya!”

* * *

”Sejak saat itu kondisi Nayra terus menurun.  Penyesalannya sudah teramat dalam.  Dan setahun setelah kepergian Ibu, ia pun meninggalkan kami.”

Mereka bertiga berhenti di sebuah makam.

Pada nisannya tertulis :

“ Kenangan tentangmu akan selalu ada

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun