Surat yang dapat diperdagangkan
Klasifikasi surat-surat yang dapat diperdagangkan menurut uniform commercial code pasal 3-104.
Wesel Bank
Wesel bank adalah surat yang ditarik oleh suatu bank atas bank lain.
Aksep Bank (Accepted Bank)
Aksep bank wesel yang diakseptasi oleh bank.
Endosemen
Endosemen berasal dari kata endos yang artinya di belakang, Â jadi endosemen harus dibuat di bagian belakang dan surat wesel bersangkutan.
Transaksi- Transfer
Transfer merupakan jasa atau tugas perbankan untuk membantu masyarakat dalam mengirim uang dari satu tempat ke tempat lain, dari satu bank ke bank lain, atau bisa jadi sesama bank.
Berbagai pendapat tentang Bank Konvensional
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!