Kiranya persoalan ini bisa menjadi kaca atau cermin bagi semua pihak, bahwa semua jenis kejahatan di berbagai bidang, lambat laun akan terungkap.Â
Maka dari itu, semua kejadian di mana pun berada bisa menjadi pelajaran berharga kepada semua pihak, agar menahan diri untuk tidak melakukan kejahatan dan terus bersama-sama masyarakat membangun masyarakat yang menjunjung tinggi karakter atau adab yang baik di dalam masyarakatnya. Karena dari sanalah nama baik masyarakat, pemerintah daerah maupun aparatnya dapat terjaga. Semoga.
Salam
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI