Â
Â
Â
Pesan : kadang kita menghujat orang hanya dari apa yang kita lihat walau kita tidak tahu apa tujuan orang tersebut. Setiap orang punya hak untuk hidup, untuk memilih apa yang layak untuk hidupnya. Tidak semua yang oranglain lakukan salah dia akan menikmatinya, banyak yang menjadikan itu semua hikmah. Manusia di tegarkan melalui cobaan. Semua manusia punya hati dan fikiran, mereka tak pernah memaksa diri untuk menjadi berbeda dan terlihat menakutkan. Kadang hidup memang perlu ada pilihan yang berat dan bersifat memaksa. Stop bully para cewe yang menjadi cowo, dan para cowo menjadi cewe. Tak perlu menghujat tanpa memberi masukan. Kadangkala merekapun perlu di dengarkan. Mendekat dan memberitahukan jalan yang benar. Bukan menghujat dan menjatuhkan. Pada hakekatnya mereka juga punya rasa penyesalan. Semua di mata Tuhan sama, ada saatnya mereka berubah. Semua ada saatnya, meski saat mereka berubah banyak yang tetap mencibir. Jaga bicara, jangan membuat dunia semakin sesak karena cemohan. Kita selalu merasa benar, tapi di mata Tuhan? Siapa yang tahu? Semua orang bermoral, dan pasti memiliki toleransi akan perbedaan. Mendekat kepada mereka dan memberikan saran. Ingat! Bukan menghujat .
Â
Â
Kritik dan saran anda sangat membantu...
Ini hanya cerita, semoga ada hikmahnya. Amin.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H