Mohon tunggu...
Francisca Romana Dian Purwati
Francisca Romana Dian Purwati Mohon Tunggu... -

Ketika isi otak tertuang. - Jurnalisme FISIPUAJY2014

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Perbaikan Strategi Komunikasi: Penyelamat Kawasan Konservasi

20 April 2016   10:16 Diperbarui: 8 Mei 2016   23:42 428
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Menurut peraturan pemerintah, Zonasi atau zona khusus adalah zona untuk mengakomodasi kelompok masyarakat yang telah tinggal di sekitar kawasan taman nasional sebelum diterapkan atau sarana prasarana seperti listrik, telekomunikasi maupun transportasi (Moeliono, dkk., 2010). Zona khusus ini mengakomodasi masyarakat untuk memanfaatkan sumber daya dalam kawasan yang berbasis konservasi. Dengan demikian masyarakat tidak lepas seutuhnya dari kawasan ini.

Langkah lain adalah dengan menggandeng LSM sebagai mitra dan aktor komunikasi untuk melakukan sosialisasi dan pendekatan terhadap masyarakat. Dengan sosialisasi, masyarakat diharapkan mendapat pengetahuan yang utuh mengenai kawasan konservasi. Serta bersama-sama LSM menjadi lebih kritis dan aktif dalam pelestarian dan pengelolaan kawasan konservasi. Salah satu contohnya adalah keberadaan Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) yang selama ini senantiasa mengiringi pengawasan terhadap lingkungan dengan memberikan laporan kepada pemerintah. Namun ke depannya, LSM diharapkan mampu bersosialisasi dengan masyarakat.

Di masa mendatang, pelibatan LSM dan masyarakat ini harus lebih konkrit. Tidak sekadar pengawasan namun juga pengelolaan secara aktif.Pelibatan aktor pemerintah bersama LSM dan masyarakat (Wiratno, dkk., 2014) menjadi penting karena masing-masing memiliki kepentingan terhadap alam. Dengan demikian terbengkalainya kawasan konservasi yang seharusnya terlindung diharapkan dapat diminimalisir.

 

 

DAFTAR PUSTAKA

 

Buhr N., & Reiter, S. Ideology, the environment and one worldview: A discourse analysis of Noranda’s environmental and sustainable development reports.

Moeliono, dkk. (2010). Meretas kebuntuan : konsep dan panduan pengembangan zona khusus bagi taman nasional di Indonesia. Bogor : CIFOR.

Rurit, B. (5 Juni 2009). Puluhan kasus lingkungan hidup di Yogyakarta terbengkalai. Tempo.co. Data diakses dari https://m.tempo.co/read/news/2009/06/05/063180313/puluhan-kasus-lingkungan-hidup-di-yogyakarta-terbengkalai

Setiadi, A. (8 Januari 2014). Deles indah, 15 tahun mati suri. Sindonews. Data diakses dari http://daerah.sindonews.com/read/824676/30/deles-indah-15-tahun-mati-suri-1389167566

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun