Di atas meja rias tergeletak selembar foto dua bocah laki-laki kembar usia Balita sedang tertawa ceria. Di bawah foto itu tertulis nama : Nugha- Nugie.
Ada juga surat pengantar dokter tercecer atas nama Rheinara. Pada amplop  surat tertulis  Cedera Otak Traumatis.
Pikiranku tertuju kembali pada Rheinara. Apa yang telah terjadi padanya? Mungkinkah ia selamat?
Â
***
Malang, 16 November 2015
#Karya peserta sebelumnya:
Malam Bulan Mati, Balkon, dan Ciuman
Gabung Grup FB : Fiksiana Community
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!