“Ooohh…. “
Zaniar minta ijin kepada Bu Eti, kemudian keluar kelas. Keduanya berbicara di luar.
“Ada apa sebenarnya to Bu?” tanya Zaniar.
“Maksudnya apa?”
“Ya sebentar lagi kenapa sih Bu? Pas istirahat kan tidak mengganggu belajar .“
“Ssss…ttt… ini darurat. Yang memanggil bapak kepala sekolah.”
“Ibu bohong.”
“Enak saja kamu mengatakan ibu bohong!”
“Bukannya bapak kepala sekolah sedang ke Jakarta bu?”
“Tahu dari mana?”
“Beliau mengatakan pas upacara Senin pagi kemarin. Katanya dipanggil Pak Dirjen. Iya kan bu?”
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!