Mohon tunggu...
christian adrianto
christian adrianto Mohon Tunggu... Konsultan - Motivator dan Trainer

Motivator, Trainer Sales dan Leadership. Telah memotivasi lebih dari 300.000 orang di berbagai kota di Indonesia. Telah mengajar ribuan kelas di 477 perusahaan besar di Indonesia untuk meningkatkan produktivitas kerja, omset dan penjualan selama lebih dari 15 tahun. Pernah diundang lebih dari 20 kali sebagai pembicara di manca negara seperti Sydney- Australia, Vietnam, Malaysia dan China. Telah diundang sebagai Narasumber di 9 Stasiun TV Nasional seperti KompasTV, MetroTV, TV One dll. Telah dipercaya 10 Kementerian Indonesia untuk memberikan training dan Motivasi. Penulis buku best seller "The Miracle Of Happiness" Mencintai dunia training dan Motivasi.

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Apa yang Harus Dilakukan Seorang Leader?

10 Desember 2020   14:38 Diperbarui: 3 Februari 2021   11:03 136
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Innovation is seeing what everybody else sees and thinking what nobody else thought "

Dr. Albert Szent-Gyorgyi, Peraih hadiah Nobel .

3. Disrupt

Break some rules.

Pikirkan Gojek, perusahaan transportasi dengan valuasi terbesar di Indonesia, tidak memiliki satupun kendaraan transportasi.

Pikirkan apa persamaan Steve Jobs,  Elon Musk, Jeff Bezoz?

Selain mereka sama sama kaya raya. Mereka melihat kemungkinan sebelum orang lain melihatnya.

Apakah ada hal membuat anda merasa resah?

Mungkin kita bisa mendapatkan fasilitas kesehatan yang lebih baik? Mungkin orang-orang yang tidak bisa bekerja karena pandemi? Mungkin transportasi umum yang bebas virus?

Jadi apakah yang anda lihat, anda merasa sakit, anda concerh akan hal itu, dream, vission, keresahan, disrupt apapun itu.

Seperti gojek yang melihat bahwa mamang ojeg pangkalan susah dapat penumpang, padahal di luar sana banyak penumpang susah dapat ojeg. Booommm!!!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun