Mohon tunggu...
feri anto
feri anto Mohon Tunggu... Wiraswasta - Menulis untuk Indonesia

Karena menulis adalah perjalanan hati dan petualangan pikiran

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Dari Jogja untuk Dunia: Sate Ratu Merambah Turis Asing

12 Maret 2019   10:32 Diperbarui: 12 Maret 2019   10:44 292
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Indonesia Award for Food and Restaurant
Kami dikasih tahu untuk dapat penghargaan. Lalu kami dikirimi penghargaannya.

Jogja Paradise
Kami mendapat penghargaan best tenant.

dokpri
dokpri
Saya lihat ada kolom negara, nomor, pendapat dan foto bisa dijelaskan konsepnya gimana ?

Jadi kebetulan kita memang banyak tamu dari luar maka pada satu kesempatan terbersit. Keberadaan mereka ini kayanya mesti ditujukkan kepada tamu lain. Karena disini kami juga ada tamu orang asingnya. 

Tim kami lalu bersepakat membuat hall of fame. Dibuat tanda tangan juga di hall of fame. Lalu kita juga buat benderanya juga dari berbagai negara. Awalnya benderanya cuma dikit, tapi lama kelamaan jadi banyak. Bendera negara mainstream, lalu negara yang tidak mainstream.

Karena makin lama negara yang dateng makin banyak lalu kita hitung dan dan kita urutkan. Lalu munculah nomor-nomor ini. Jadi kalau untuk orang yang baru pertama kali datang saya suruh untuk menulis ditempat sebelah sini. Kalau mereka bukan pendatang baru, saya suruh mereka menulis disebelah sana. Karena tembok ini makin habis. 

Untuk negara yang lazim sudah sering datang kesini, nggak saya tulis, karena saya harus menghemat space yang ada disini. Jadi paling saya foto atau buatkan video. 

Akhirnya jadi point of interest baru, malah ada yang datang nyari foto temannya. Kita sendiri sudah dikunjungi 71 negara, 2798 orang asing. Negaranya bisa dilihat disini di nomornya.

Kalau lihat di ig Pak Budi cukup rajin posting video makan, apakah ini salah satu cara untuk berelasi dengan konsumen, dan menjaga hubungan baik dengan konsumen ?

Iya betul jadi memang, kebetulan saya bukan penganut membuat Ig yang indah. Buat saya Ig adalah media paling mudah untuk apa dan siapa yang berkunjung keisni. Kalau saya masukkan ke web, itu sulit. 

Jadilah Ig, saya tinggal rekam, saya tulisi kembali. Akhirnya bisa jadi media yang bercerita karena yang ngomong tamu. Yang penting informatif, dan komunikatif. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun