Mohon tunggu...
Salwa SalviaLutfi
Salwa SalviaLutfi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Bahagia atas takdir yang ditetapkan Allah adalah suatu kebahagian yang tak terhingga.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pelayanan Terhadap Jamaah Haji dan Umroh

6 Januari 2024   14:56 Diperbarui: 6 Januari 2024   19:20 212
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pelayanan prima dalam konteks kepuasan jamaah haji dan umroh yaitu mencakup konsep integral yang mempengaruhi pengalaman mereka. Berlandaskan teori layanan, parasuraman, zeithaml, dan berry mengidentifikasi lima dimensi kualitas pelayanan : keandalan, tangibilitas, daya tanggap, jaminan, dan empati. Dalam konteks perjalanan haji dan umroh, itu dapat mencakup keandalan dalam ketepatan waktu dan keakuratan informasi terkait perjalanan, tangibilitas mencakup kualitas akomodasi dan transportasi, sementara daya tanggap berkaitan dengan kemampuan menyediakan bantuan dan respon cepat terhadap kebutuhan jamaah.

Juga pada teori pengalaman pelanggan pine dan Gilmore memperkuat pentingnya menciptakan pengalaman yang mendalam dan bermakana. Dalam konteks ini, pelayanna prima harus dirancang agar dapat melebihhi harapan para jamaah haji dna umroh, dna juga dapat menciptakan momen spiritual yang mengesankan. 

Pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan jamaah haji dan umroh dapat dilihat dari model kepuasan pelanggan oliver. Menurut model ini, kepuasan dapat di artikan sebagai hasil dari perbandingan antara harapan sebelum perjalanan dan pegalman actual selama perjalanan. Jika kualitas pelayanan memenuhi atau melebihi harapan, kepuasan para jamaah bisa meningkat dengan cepat. Oleh karena itu, peningkatan kualitas pelayanan, seperti fasilitas yang nyaman, panduan spiritual yang mendalam, dan interaksi interpersonal yang positif, secara langsung, itu sangat berkontribusi pada peningkatan kepuasan jamaah haji dan umroh.

Pentingnya teori-teori ini terletak pada pemahaman mendalam terhadap elemen-elemen kritis yang  membentuk pelayanan prima dan kualitas pelayanan kepada para jamaah haji dan umroh, membentuk dasar strategis untuk meningkatkan kepuasan jamaah haji dan umroh melalui pendekatan yang holistic dan terstruktur.             

Hasil dan pembahasan 

PELAYANAN TERHADAP PARA JAMAAH HAJI DAN UMROH 

1.     Pelayanan prima di PT ABABIL TOUR AND TRAVEL

      Pelayanan prima bukanlah suatu istilah baru dala dunia kerja, baik yang bersifat promotif maupun non promotif. Pelayanan prima adalah suatu kemampuan maksimal seseorang dalam berhubungan dengan orang lain dalam pelayanan. Pelayanan prima ialah suatu pelayanan terbiak yang diberikan kepada pelanggan, baik itu pelanggan internal maupun itu pelangga eksternal berdasarkan standary dan prosedur pelayanan. Pelayanan prima adalah suatu pelayanan yang sangat baik yang mampu memenuhi harapan pelanggan. Seperti yang dikatakan kasmir " pelayanan yang baik ialah kemampuan suatu perusahaan dalam memberikan kepuasan kepada pelanggan dengan standart yang telah ditetapkan. Yang mana kemampan tersebut itu ditunjukkan oleh sumber daya manusia dan sarana serta pelaksana yang dimiliki". Bentuk pelayanan prima diantaranya ialah ramah, senyum cepat, tepat, sopan, terbuka dan tanggung jawab.semua itu tidak pernah lepas pula dari tiga komponen penting didalamnya yaitu adanya attitude, skill dan knowledge yang berakhir pada kompetensi yang  handal sebagai aparatur pemerintah.   

Pelayanan prima adalah bentuk kepedulian terhadap pelanggan. Bisa di simpulkan bahwa pelayanan prima adalah pelayanan yang memiliki ciri-ciri khas kualitas (quality nice). Ciri khas tersebut meliputi kemudahan, kecepatan, ketepatan, kehandalan, dan empaty dari petugas pelayanan dalam  memberikan dan menyampaikan pelayanan kepada masyarakat atau pelangga dengan sangat baik yang dapat langsung dirasakan oleh pelanggan waktu itu dan saat itu juga. Dalam hal ini, satu biro jasa perjalanan haji dan umroh  PT ABABIL TOUR AND TRAVEL memberikan beberapa pelayanan yang sangat baik diantaranya :

*       Pendaftaran dan administrasi 

Jikalau ada salah satu jamaah yang belum memiliki passport maka pihak PT ABABIL TOUR AND TRAVEL dengan senang hati akan membantu jamaah tersebut dari awal pembuatan passport  hingga selesai 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun