Mohon tunggu...
Cerpen

Tokai Watch

16 Juli 2018   22:02 Diperbarui: 16 Juli 2018   22:23 588
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Iya!"

"Kami bukan mau komplain soal produk. Kami mau komplain soal angka-angka di jam ini! Semuanya menipu dan tidak tepat, iya kan bapak, ibu!"

"Iya!"

"Jahanam! Brengsek!"

Apa memang matanya yang merabun secara dini, atau otak para pedemo ini yang mulai panas karena terlalu lama terterpa sinar matahari. Akhir-akhir ini peunjuk rasa sering bertindak di luar rasionalitas, mengedepankan niatan primitif mereka untuk memenangkan kehendak semata.

"Dengan segala hormat, bapak, ibu, angka-angka di jam ini baik-baik saja, semuanya sesuai urutan, bahkan tidak ada cacat dalam penampakannya"

"Pintar juga kau berkelit! Padahal cuma manajer!"

"Iya cuma manajer!"

"Apalagi pimpinannya! Bajingan pasti!"

Mimpi apa Girsang sampai hidupnya penuh caci maki, dari awal bekerja, sampai puncaknya hari ini.

"Masalahnya ini loh pak manajer yang pintar bersilat lidah. Kami merasa tertipu dengan angka yang tertulis di jam ini. Angka-angka ini tidak tepat guna! Tidak juga tepat melambangkan waktu yang berjalan! Sering kali kami merasa ditipu karena angka di jam ini terlalu, terlalu...apa ya, terlalu tepat!"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun