Mohon tunggu...
Riskawati
Riskawati Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi

Baca Novel Traveling Nonton

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Lukisan Berdarah

26 Oktober 2023   13:50 Diperbarui: 26 Oktober 2023   14:02 1233
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"Nah, setelah kalian berdua pulang dari rumah aku semalam, saat aku udah mau tidur aku dengar suara itu lagi. Suaranya sama yang aku dengar di toko itu, Ron, Di", jelas Diyon dengan wajah sedikit ketakutan. Ia merasa ada yang aneh di Toko itu.

"Hmm.. ada apa yah?", ujar Andi.

"Huuuuuuhhhhh...", sorak Diyon dan Roni pada Andi karena ternyata ia juga ikut penasaran dengan kejadian itu.

***

Pukul 5 sore, mereka pun melanjutkan membuat lukisan itu hingga larut malam di Rumah Diyon. Mereka mulai membubuhkan warna demi warna yang sesuai dengan foto yang mereka gambar. Cat merah adalah warna yang paling banyak digunakan. Saat pembubuhan cat merah tiba-tiba Roni merinding.

"Di, Yon. Kok, aku merinding yah", ucap Roni.

"Kenapa, Ron?", Tanya Diyon.

"Ini loh, waktu aku mewarnai pakai cat merah ini, aku merasa ada yang mengintai aku", jelas Roni.

"Ada yang gak beres", sahut Diyon.

Setelah beberapa jam membuat lukisan itu, akhirnya selesai. Roni dan Andi segera pulang. Diyon pun istirahat.

***

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun