12. Dapat memperbaiki kualitas tidur Anda
13. Memberi Anda waktu latihan untuk melindungi diri
14. Memperbaiki keseimbangan dan koordinasi tubuh
15. Memperbaiki kualitas hidup
16. Mengurangi kemungkinan diabetes
17. Memperkuat otot dan tulang Anda
18. Berjalan kaki dapat memicu kreativitas
19. Dapat memperbaiki tekanan darah jadi normal
20. Dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh Anda
Nah, itu dia sekilas dari 20 manfaat jalan kaki untuk kesehatan. Jadi, itu bisa Anda jadikan motivasi untuk rutin berolahraga jalan kaki setiap hari sekitar 30 menit.
Jalan kaki adalah olahraga sederhana. Anda tak perlu repot memilih jenis olahraga lain yang membuat Anda repot dalam menyiapkan lapangan khusus, peralatan khusus dan beberapa orang untuk menjadi pasangan atau tim olahraga.