Mohon tunggu...
Rachmat PY
Rachmat PY Mohon Tunggu... Penulis - Traveler l Madyanger l Fiksianer - #TravelerMadyanger

BEST IN FICTION 2014 Kompasiana Akun Lain: https://kompasiana.com/rahab [FIKSI] https://kompasiana.com/bozzmadyang [KULINER] -l Email: rpudiyanto2@gmail.com l IG @rachmatpy @rahabganendra

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Sehari, Menjadi "Baduy"

27 Juli 2023   01:12 Diperbarui: 27 Juli 2023   02:34 766
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Atau kita bisa mengajarkan sesuai kemampuan kita. Apa yang kita rasa bisa bermanfaat untuk pelaku UMKM itu. Contohnya, penggunaan digital secara arif. Penggunaan sosmed untuk marketing, bikin foto produk, bikin caption produk atau apapun yang mereka minta. Nampak sepele, tapi aku pikir sangat bermanfaat untuk mereka.

Dulu aku pernah melakukannya dengan seorang kawan fotografer.  Aojan juga pernah minta diajarin cara edit video di smartphone. Cuma belum kesampaian kulakukan. Mungkin suatu hari nanti. Aku lihat di sosmednya dia terkadang posting footage video, namun belum bisa "menjahitnya".

Aku yakin, banyakk "Aojan-aojan" lain di Baduy Luar yang memiliki keinginan sama. Juga keinginan lainnya. Kalau dari cerita-cerita seeh, warga Baduy Luar bisa mengoperasikan smartphone/ berinternet juga diajarin dari orang luar/ pengunjung. Mengingat aturan adat, tak memperbolehkan bersekolah.

Praktis tak banyak peluang kerja bagi orang Baduy. Lagi pula mereka tak mengenal merantau kalau masih mau jadi orang Baduy. Peluang mereka adalah memaksimalkan potensi diri dan kampung mereka yang sesungguhnya diajarkan leluhurnya, bahwa tanah Baduy mampu  mencukupi.

Termasuk bekerja menjadi pemandu wisatawan yang berkunjung ke kampung mereka, yang sesungguhnya menarik hati "orang kota." Orang kota yang rindu pada kehidupan arif dan bersahaja ala "kampung" pada masa dulunya. Termasuk aku. Kalau kamu?

@rachmatpy 

 

Di jembatan Akar Baduy. Acara KPK Gerebek & Koteka Trip Baduy pada Sabtu, 22 Juli 2023. Foto Aojan
Di jembatan Akar Baduy. Acara KPK Gerebek & Koteka Trip Baduy pada Sabtu, 22 Juli 2023. Foto Aojan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun