Mohon tunggu...
Nadya Pratiwi
Nadya Pratiwi Mohon Tunggu... Guru - Teacher/ we can share information about anything

hidup adalah pilihan \r\n\r\n@nadyapratiwi22

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Cinta yang Lain

4 Februari 2016   23:01 Diperbarui: 4 Februari 2016   23:21 67
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

“pulang bareng yuk” ajak doni

“emm.... boleh....” jawab saskie

Sepanjang koridor mereka tertawa bersama. Tak peduli seberapa orang memandang mereka

“sask kok gelangnya gak dipakai?” tanya doni melihat pergelangannya. Hanya terlihat jam tangan

“ohh ketinggalan tadi pagi aku copot dulu soalnya handuk aku nyangkut digelang itu” jelas askie memaparkan. Doni bereaksi seperti marah

“ih kamu mah jangan marah dong” ucap saskie

“ iya aku janji gelangnya gak akan aku lepas lagi” janji saskie dengan memasang senyuman manisnya

Doni ikut tersenyum mengacak acak rambutnya saskie

“janjii” ucap doni mengaengkan kelingkingnya. Lalu dibalas kelingking saskie

“janji”

Motor merah doni berhenti dipintu gerbang rumah saskie

Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun