Mohon tunggu...
Hikam Al Mubarok
Hikam Al Mubarok Mohon Tunggu... Guru - .

🏘️

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Landasan Pengembangan Kurikulum Pendidikan

6 April 2022   14:46 Diperbarui: 6 April 2022   14:49 3274
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

-Hakikat Nilai

Konsep filsafat pendidikan

-Tujuan pendidikan

-Kurikulum pendidikan

-Metode pendidikan

-Peranan pendidikan dan peserta didik


Filsafat pendidikan pada dasarnya adalah penerapan dan pemikiran-pemikiran filosofis untuk memecahkan segala bentuk permasalahan yang terjadi dalam bidang pendidikan. Filsafat Pendidikan tidak hanya berisi mengenai konsep-konsep pendidikan apa adanya, tetapi juga berisi konsep pendidikan yang dicita-citakan dan disarankan para pemikir sebagai pedoman dalam penyelenggaraan pendidikan. Filsafat pendidikan merupakan suatu sistem gagasan tentang pendidikan yang dijabarkan dari sistem gagasan filsafat umum (Metafisika, Epistemologi, Aksiologi). Dengan demikian ada implikasi antara gagasan-gagasan dalam filsafat umum dengan gagasan-gagasan dalam pendidikan.

Terdapat tiga sistem pemikiran filsafat yang sangat besar pengaruhnya dalam pemikiran pendidikan pada umumnya, dan pendidikan di Indonesia pada khususnya, yaitu: filsafat Idealisme, Realisme dan filsafat Pragmatisme Berdasarkan pemaparan tersebut, maka dalam bidang pendidikan dapat diterapkan filsafat Idealisme, Realisme, maupun Pragmatisme.

a.Filsafat Pendidikan Idealisme

Filsafat Pendidikan Idealisme adalah aliran filsafat yang menekankan kepada pentingnya idea, gagasan, pemikiran, dari pada materi karena materi adalah hasil atau akibat yg ditimbulkan oleh akal/pikir (mind). Uraian implikasi filsafat umum dari aliran idealisme terhadap konsep pendidikan dapat dilihat pada tabel dibawah ini.

Tabel 2.1 Konsep Filsafat Pendidikan Idealisme

HALAMAN :
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun