Pada konteks ini dakwah sangat diperlukan oleh masyarakat. Dakwah tidak hanya sebatas pada pernyataan semata, Â tetapi mampu menyelesaikai problematika yang ada baik ekonomi, sosial, budaya, maupun Kesehatan. Oleh karena itu peranan dakwah sangat penting untuk memberdaya masyarakat, seperti:
Â
Penggagas yang akan memperkuat asas atau dasar masyarakat sesuai tuntunan al-qur'an dan sunah rasul.
Sebagai penggerak kepedulian individu terhadap lingkungan sosial
Penyuluh yang akan menjawab keraguan umat dalam menghadapi persoalan yang ada
Perekat ukhuwwah manusia.
Â
Upaya Kerja Nyata Dakwah Dalam Pemberdayaan
Â
               Adapun langkah-langkah pemberdayaan masyarakat dalam bidangnya masin-masing yang menjadi upaya kerja nyata dakwah bil hal.
Â