Mohon tunggu...
Kholisna
Kholisna Mohon Tunggu... Guru - Guru Bimbingan dan Konseling

selalu berfikir positif, jadilah orang yang bisa memotivasi orang lain untuk berbuat baik

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Menyusun Best Practice

31 Juli 2023   11:30 Diperbarui: 31 Juli 2023   11:33 296
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

1. Dukungan dari semua pihak

2. Kelengkapan perangkat layanan BK yang mempermudah dalam melaksanakan layanan.

3. Antusiasme siswa dalam mengikuti layanan.

Pembelajaran dari keseluruhan proses tersebut : untuk bisa memberikan layanan dengan baik maka kita harus terlebih dahulu menganalisis kebutuhan siswa, menganalisis solusi, membuat perencanaan layanan dengan baik dan matang, menyusun instrument penilaian untuk mengukur tingkat keberhasilan dalam menyampaikan materi, kemudian melaksanakan layanan sesuai dengan rencana pelaksanaan layanan.

Analisis dan Tindak Lanjut :

- Hasil analisis evaluasi proses :

evaluasi proses setelah mengikuti kegiatan layanan bimbingan klasikal antara lain :

a. Guru BK mengamati sikap atau antusias peserta didik dalam mengikuti kegiatan layanan bimbingan klasikal.

b. Guru BK mengamati antusiasme peserta didik selama layanan bimbingan klasikal berlangsung.

c. Guru BK mengamati cara peserta didik dalam menyampaikan pendapat atau bertanya.

d. Guru BK mengamati cara peserta didik memberikan penjelasan dari pertanyaan guru.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun