13. Â Setiap pencatatan harus dilandasi dokumen sumber faktur penjualan dan dokumen pendukung yang lengkap.
14. Â Pengecekan secara independen posting ke dalam buku pembantu piutang dengan akun kontrol piutang dalam buku besar.
15. Â Pertanggungjawaban semua faktur penjualan secara periodik.
16. Â Paduan akun dan review terhadap pemberian kode akun.
17. Â Pengiriman pernyataan piutang bulanan kepada debitur.
·     Penyusunan program audit untuk pengujian pengendalian terhadap transaksi
penjualan kredit, Menurut asersi yang di tuju: keberadaan atau keterjadian, kelengkapan dan penilaian atau alokasi.
·     Penjelasa program audit untuk pengujian pengendalian terhadap transaksi
penjualan kredit, Dalam pengamatan terhadap pelaksanaan transaksi penjualan kredit ini auditor melakukan pengamatan terhadap:
1. Â Â Â Persetujuan surat order pengiriman yang dilaksanakan oleh fungsi penjualan.
2. Â Â Â Pengiriman barang yang dilaksanakan oleh fungsi pengiriman barang.