Mohon tunggu...
Muhammad Indra
Muhammad Indra Mohon Tunggu... Guru -

Pena (Penulis Enerjik SMKN 5 Kepahiang) Esemka-v di SMKN 5 Kepahiang Prov Bengkulu. FB : indram24@yahoo.com TW : @pak_in_baelah TLP : 081278949555

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Papan Keputusan

18 Juni 2016   23:07 Diperbarui: 18 Juni 2016   23:56 59
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dengan bijaknya Pak Syaiful memulai keputusan.

“Pak Indra, anak ini bisa kita bantu, dengan kenaikan bersyarat selama dua bulan di kelas tiga. Jika ia tidak mengubah tingkah lakunya, maka kami tidak bisa mempertahankannya. Adil kan?

“Tapi Pak,” Pak Ijal menyela, “Saya dulu juga pernah brokenhome. Tapi saya tidak pernah membawa-bawanya ke sekolah.”

“Jangan samakan kita para guru dengan siswa!” Bentak Pak Syaiful tercampur senyum. Inilah kelebihan kepala sekolah, ia masih bisa tersenyum meski marah, “Kalau tidak mau mengajar, jangan jadi guru!” lanjutnya. “Pak Ardi?”

“Saya Pak?”

“Bapak siap tanggung jawab atas anak ini?”

“Siap Pak.”

“Karena kalau kata Bapak-bapak ini, si Ari itu tidak bisa menghormati dan menghargai mereka ini. Bertemu di jalan pun si Ari itu tidak menyapa mereka.”

“Lagi pula Pak,” potong Pak Ijal, “Tahun lalu si Ari itu juga naik bersyarat.”

“Ah, masak Pak?” Tanya Ardi.

“Iya.”

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun