Mohon tunggu...
Fika Fatiha
Fika Fatiha Mohon Tunggu... Lainnya - Beriman, Berilmu, Beramal

Menulis Karena Ga Bisa Menggambar

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Disrupsi Generasi Milenial dan Generasi Z dalam Menyikapi Nasionalisme (Refleksi Hari Kebangkitan Nasional)

20 Mei 2022   09:34 Diperbarui: 20 Mei 2022   09:38 978
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bila Milenial dan Generasi Z di Indonesia telah memegang kendali teknologi yang sering digunakan bagi masyarakat, maka jangan orientasikan hasil pemikiran kita untuk semata-mata hanya menginginkan keuntungan materi belaka, tapi orientasikan lah apa yang kita buat untuk kemashlahatan bangsa, baik dari segi ilmu pengetahuan, teknologi dan lainnya. 

Buatlah algoritma yang tidak hanya sekadar ingin menonton apa yang mereka inginkan, tapi jejali dengan tontonan apa yang mereka butuhkan untuk bekal dunia dan akhirat.

Jika dilakukan demikian, Indonesia Emas 2045 bukan hanya lagi sekadar kampanye dan angan-angan belaka, tetapi memang bisa dibuktikan secara nyata, pembuktian tersebut mari mulai di hari ini. Karena kita di hari ini adalah akumulasi kebiasaan-kebiasaan yang kita lakukan di masa lalu. 

Bila orientasinya masa depan berarti kita di masa depan adalah akumulasi dari kebiasaan-kebiasaan yang kita lakukan di hari ini. Maka jangan terjebak trauma masa lalu, dan jangan terjebak pada angan-angan masa depan yang semu. Mulailah bergerak dan hidup untuk hari ini.

Wawlohualam Bissowab

*Tulisan Ini Di Kutip Dari Berbagai Sumber*

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun