Mohon tunggu...
Sulthon Fajar Sholikhin
Sulthon Fajar Sholikhin Mohon Tunggu... Guru - Guru

Saya adalah guru mata pelajaran bahasa indonesia di SMA Negeri 1 Blora, Jawa Tengah. Saya mengajar sejak tahun 2014.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

ANTOLOGI PUISI

7 Juni 2023   19:45 Diperbarui: 7 Juni 2023   19:55 1980
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

WAKTU ATAU BERANI

Seseorang ketika mencintai manusia Selalu memilih jalur untuk memendamnya Namun menurut orang-orang

Mereka lebih menunggu restu waktu

Padahal waktu terkadang bisa saja tidak tau diri Waktu juga terkadang selalu mendahului Disaat kita tidak paham soal berani

Kenapa seseorang terus menunggu waktu? Padahal waktu tidak pernah menunggumu Sadar atau tidak itu hanya soal keberanian Beranilah bicara agar dia merasakan

Tidak perlu mengajak waktu

Untuk ikut serta dalam perasaanmu Ungkapan tidak juga menunggu waktu Namun keberanianmu

 

AWAN KELABU

Awan kelabu menjatuhkan Rintik rindu di pipiku

Lara dihati ini

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun