Mohon tunggu...
Gobin Dd
Gobin Dd Mohon Tunggu... Buruh - Orang Biasa

Menulis adalah kesempatan untuk membagi pengalaman agar pengalaman itu tetap hidup.

Selanjutnya

Tutup

Parenting Pilihan

Tanda-tanda Sudah Menjadi Orangtua yang "Bullying" untuk Anak

30 Juli 2022   20:14 Diperbarui: 30 Juli 2022   20:14 257
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi pendidikan anak. Foto: Shutterstock via Kompas.com

Misalnya, dia tak mengulangi perbuatan yang sama atau pun menghindari setiap hal yang membuatnya terjebak pada perbuatan bersalah.

Sikap pembiaran orangtua pada kesalahan yang dilakukan anak bisa menunjukkan rasa tidak tanggung jawab dari orangtua dan perundungan pada mentalitas anak. Bukannya anak diarahkan pada jalan tepat, malah anak dijebak pada perbuatan yang salah.

Karenanya, orangtua tak boleh lari dari tanggung jawab, berupa menasehati anak apabila melakukan kesalahan atau juga menuntun anak pada jalan yang tepat.

Sekiranya, kita bukanlah orangtua yang bersikap bullying pada anak-anak kita. Kita semestinya menjadi orangtua yang melawan setiap perbuatan perundungan yang melibatakan diri kita sebagai orangtua dan anak-anak kita.

Salam

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun