Mohon tunggu...
BETTY INDRA ASTUTI
BETTY INDRA ASTUTI Mohon Tunggu... Guru - Guru di SMK Negeri 2 Kotabumi Lampung Utara

"Seorang Guru yang ingin mengabdikan diri untuk bangsa dan masyarakat di bidang pendidikan"

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pemanfaatan Media Belajar Berbasis Google Site untuk Meningkatkan Ketertarikan Siswa dalam Menggunakan Sumber Belajar dengan Metode Discovery Learning

27 November 2023   19:14 Diperbarui: 27 November 2023   19:33 245
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Source : Dokumentasi Pribadi

 

A.        SITUASI (S).

1.         Latar belakang masalah.

Ada beberapa kondisi atau permasalahan yang melatar belakangi penggunaan Google Site dalam pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) yang dilakukan pada kegiatan siklus 2 ini, diantaranya adalah siswa merasa cukup mendapatkan penjelasan dari guru, siswa tidak menggunakan handphone untuk mendukung pembelajaran, siswa selalu beralasan saat enggan mencari sumber belajar dan siswa tidak mengerjakan tugas, jika soal yang diberikan dari sumber yang tidak mereka ketahui.

 

2.         Praktik pembelajaran ini sangat penting dilakukan  karena:

Praktik pembelajaran sangat penting dibagikan untuk mencari alternatif pembelajaran guna meningkatkan kualitas pembalajaran di dalam kelas agar mampu mengaktualisasi penggunaan media berbasis web yang dapat digunakan secara maksimal sesuai kebutuhan guru yang bersangkutan. Selain itu Discovery Learning dapat digunakan untuk mengetahui respon dan pengaruh penggunaan media tersebut dalam peningkatan pemahaman siswa terhadap materi statistika. Praktik pembelajaran ini bisa memotivasi pendidik lain dalam hal mendesain pembelajaran yang kreatif dan inovatif serta menyenangkan. Selain itu, praktik pembelajaran ini bisa dapat menjadi referensi dan inspirasi pendidik lain bagaimana cara mengatasi permasalahan dalam pembelajaran dan memberikan alternatif penggunaan media digital dalam pembelajaran.

3.         Apa yang menjadi peran dan tanggungjawab anda dalam praktik ini? 

Adapun peran dan tanggung jawab saya dalam praktik pembelajaran ini adalah bertanggung jawab dalam mendesain pembelajaran yang kreatif dan inovatif serta menyenangkan menggunakan model, metode, dan media pembelajaran yang tepat dan inovatif sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai secara efektif dan bisa meningkatkan minat dan hasil belajar peserta didik dan meningkatkan pembelajaran yang sesuai dengan karakteristik peserta didik dengan menggunakan media dan model pembelajaran yang menarik serta terfokus pada siswa sehingga dapat menyenangkan dan diterima dengan baik oleh siswa itu sendiri.

 

B.        TANTANGAN (T).

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun