Mohon tunggu...
Fransisca Dafrosa
Fransisca Dafrosa Mohon Tunggu... Lainnya - Guru

saya orang yang sedang belajar menulis Fiksiana.Humaniora.Lyfe

Selanjutnya

Tutup

Bahasa Artikel Utama

Bahasa Indonesia di Era Flexing, Mengajarkan Literasi Bahasa kepada Generasi Alpha

29 Oktober 2024   10:32 Diperbarui: 30 Oktober 2024   09:30 238
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bahasa Kita, Identitas Kita

Generasi Alpha tumbuh dengan tantangan yang unik, termasuk dalam dunia berbahasa. Mereka terbiasa dengan dinamika digital yang cepat, budaya global yang terus berubah, dan gaya hidup yang menuntut serba ekspresif.

Namun, di balik itu semua, mereka juga memiliki kesempatan besar untuk menjadi generasi yang tetap mencintai dan menghargai Bahasa Indonesia.

Mengajarkan Bahasa Indonesia kepada mereka adalah usaha yang menuntut kreativitas, pengertian, dan kesabaran. Namun, dengan pendekatan yang tepat, mereka bisa menjadi generasi yang tidak hanya bangga pada bahasa ibunya, tapi juga memahami bahwa bahasa adalah identitas yang menghubungkan mereka dengan sejarah, budaya, dan jati diri mereka sendiri.

Bahasa Indonesia adalah bagian dari kita, bagian dari bangsa ini, dan jika diajarkan dengan cara yang relevan dan menarik, Bahasa Indonesia akan tetap hidup dan berkembang bersama dengan Generasi Alpha yang penuh warna.

- salam satu bahasa, Bahasa Indonesia -

F. Dafrosa

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun