Mohon tunggu...
Aryandi Yogaswara
Aryandi Yogaswara Mohon Tunggu... -

Penulis, Penyair, Penjual Buku dan Madu Liar Asli. Tinggal di Ciputat, Tangerang Selatan, Banten.

Selanjutnya

Tutup

Politik

Memilih Pemimpin Tanpa Partai

19 Maret 2017   11:07 Diperbarui: 19 Maret 2017   11:24 509
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Mengenai Dewan Perwakilan Rakyat atau DPR, hendaknya lembaga ini diisi oleh orang-orang profesional, yang mewakili bidang-bidang penting yang berhubungan dengan tata negara dan pemerintahan, serta pembangunan dan semua asfek kebutuhan sosial masyarakat yang diperlukan.

Mari sekilas kita perhatikan Komisi-komisi yang saat ini ada di DPR:

·       Komisi I Pertahanan, intelijen, luar negeri, komunikasi, dan informasi.

·       Komisi II Pemerintahan dalam negeri dan otonomi daerah, aparatur negara, agraria, dan pemilihan umum.

·       Komisi III Hukum, HAM, dan keamanan serta ketertiban.

·       Komisi IV Pertanian, perkebunan, kehutanan, kelautan, perikanan, dan pangan.

·       Komisi V Perhubungan, telekomunikasi, pekerjaan umum, perumahan rakyat dan pembangunan pedesaan dan kawasan tertinggal.

·       Komisi VI Perdagangan, perindustrian, investasi, koperasi, UKM dan BUMN, dan Standardisasi Nasional.

·       Komisi VII Energi sumber daya mineral, riset dan teknologi, dan lingkungan hidup.

·       Komisi VIII Agama, sosial, dan pemberdayaan perempuan/keluarga.

·       Komisi IX Tenaga kerja dan transmigrasi, kependudukan dan kesehatan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun