Degup -- degupan di dalam kalbu,
Lemah laun lagu dengungan,
Matnya digamat rasain waktu.
Pada bait ini penulis mengungkapkan bahwa merasa kesulitan pada saat akan menuangkan
perasaan yang ada dalam diri, oleh karena itu pada saat proses pembuatan syair sang penulis
sangat menghayati setiap syair yang telah ditulisnya agar irama yang akan didendangkanya
tersampaikan pada pembaca syair tersebut.
- Bait keempat:
Sering saya susah sesaat,
Sebab madahan tidak nak datang,
Sering saya sulit menekat,
Sebab terkurung lukisan mamang
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!