Mohon tunggu...
Deltajaya
Deltajaya Mohon Tunggu... Penulis - Pencinta sastra

Dia adalah pemerhati sastra

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

LK 3.1 Praktik Baik (Islinawanti, S.Pd)

28 September 2022   22:39 Diperbarui: 28 September 2022   22:47 207
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Berdasarkan permasalahan tersebut saya mengambil solusi yaitu menggunakan model PBL (Problem Based Learning) dengan pendekatan Saintifik, dan metode diskusi kelompok.

Praktik ini penting untuk dibagikan karena:

  • Permasalahan tersebut di atas sering dialami guru Bahasa Indonesia dalam pembelajaran.
  • Praktik ini dapat menjadi acuan bagi guru Bahasa Indonesia dalam menyelesaikan permasalahan yang dihadapi.
  • Sebagai bahan referensi bagi guru Bahasa Indonesia dalam memilih strategi pembelajaran yang tepat.

  • Tanggung jawab saya sebagai guru dalam praktik pembelajaran ini dapat mendesain pembelajaran yang kreatif dan inovatif  dengan menggunakan model PBL (Problem Based Learning), pendekatan saintifik, dan metode diskusi kelompok. Diharapkan dengan model dan pendekatan yang saya desain ini dapat meningkatkan hasil belajar siswa, sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai.

Tantangan : 

Apa saja yang menjadi tantangan untuk mencapai tujuan tersebut? Siapa saja yang terlibat,

Berdasarkan aksi pembelajaran yang saya lakukan, tantangan yang dihadapi untuk mencapai tujuan tersebut yaitu:

  • Guru harus bisa memupuk rasa percaya diri siswa dalam menyampaikan pendapat.
  • Guru harus mampu menjelaskan materi dengan baik agar siswa bisa memahami unsur-unsur pembangun dalam sebuah puisi.
  • Guru harus bisa menerapkan pembelajaran inovatif agar siswa termotivasi dalam belajar.
  • Guru harus bisa memupuk keberanian siswa  untuk bertanya terkait permasalahan yang disajikan.
  • Guru harus bisa membimbing siswa agar saling menghargai perbedaan pendapat.
  • Guru harus terampil menggunakan media pembelajaran berbasis TPACK (Technological Pedagogical Content Knowledge).
  • Fasilitas harus tersedia untuk mendukung pembelajaran.
  • Guru harus bisa menciptakan lingkungan belajar yang kondusif.
  • Guru harus terampil dalam mengelola kelas.

Aksi: 

Langkah-langkah apa yang dilakukan untuk menghadapi tantangan tersebut/ strategi apa yang digunakan/ bagaimana prosesnya, siapa saja yang terlibat / Apa saja sumber daya atau materi yang diperlukan untuk melaksanakan strategi ini

Adapun langkah-langkah yang dilakukan untuk menghadapi tantangan tersebut yaitu dengan melakukanhal-halsebagai berikut, yaitu:

Berkaitan dengan model pembelajaran

Guru menerapkan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL). Model pembelajaran berbasis masalah merupakan pembelajaran yang menggunakan berbagai kemampuan berpikir dari siswa secara individu maupun kelompok serta lingkungan nyata untuk mengatasi permasalahan sehingga bermakna, relevan, dan kontekstual

Langkah-langkahnya sebagai berikut:

  • Orientasi siswa pada masalah
  • Pada tahap ini siswa mengamati materi yang ditayangkan oleh guru melalui powerpoint dan guru membacakan puisi di depan kelas. Kemudian guru dan siswa bertanya jawab terkaitunsur-unsur pembangun pada teks puisi yang dibacakan oleh guru.
  • Mengorganisasikan siswa untuk belajar
  • Pada tahap ini guru mengelompokkan siswa ke dalam 4 kelompok, masing-masing kelompok terdiri atas 5 siswa. Guru membagikan LKPD pada masing-masing kelompok.
  • Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun