Mohon tunggu...
Zata Al Dzahabi
Zata Al Dzahabi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Penulis, Content Creator, Podcaster

Introvert yang senang menulis

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Cerita Anak Punk, yang Selalu Dianggap Kriminal

14 Oktober 2022   15:23 Diperbarui: 19 Oktober 2022   14:06 2567
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ketua Dewan Kesenian Kota Tasikmalaya Bode Riswandi mengatakan, bahwa kita tidak boleh melihat Anak Punk dari sisi negatifnya saja karena banyak dari mereka yang mampu berkarya dan menghasilkan sesuatu yang bermanfaat. 

Punk merupakan gerakan perlawanan yang secara ideologis menentang gaya hidup glamor, Punk juga merupakan bentuk protes yang digaungkan oleh Kaum Pekerja kepada Kaum Elit/Kelas Atas dengan gaya hidup mewah mereka. 

Hingga kini ideologi Punk yang telah tersebar di seluruh penjuru dunia, masih menimbulkan kontroversi di tengah masyarakat khususnya di Indonesia. Masih banyak masyarakat kita yang menganggap Punk adalah criminal dan meresahkan, Bode mengatakan alankah baiknya kita memahami terlebih dahulu tentang Anak Punk secara historis dan ideologis, apa dasar yang membuat mereka dianggap kriminal sehingga harus dibina.

 

  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun